PROFIL PENGELOLA

Decky Zulkarnain S.Sos,I, M.M, saat ini aktif sebagai pembimbing rohani sekaligus trainer di Badan Koordinasi Bimbingan dan Rohani Islam Nasional (BKBRIN) yang berpusat di Jakarta. Selain sebagai Trainer Remaja Modul (Motivasi, Team Work, Religious) kini tengah meniti karir sebagai guru Bimbingan Konseling di SMA Labschool Cinere. Sekaligus Pemilik dari Al-Amanah Advertising>>>

TENTANG BLOG INI

Assalamu'alaikum wr. wb.. Selamat datang di Decky's Blog dan selamat berpetualang di blog kami yang kaya akan materi-materi coaching, tips dan trik seputar motivasi dan inspirasi hidup yang lahir dari beragam pengalam maupun studi kasus atas berbagai fenomena menarik yang penuh hikmah >>>

LOW OF ACTION

Setelah baru-baru ini kita digemparkan dengan fenomena The Secret, dengan teori Law of Attraction ternyata masih masih menyisakan banyak kelemahan-kelemahan dalam penerapannya. Law Of Action yang menjadi bagian penting dari pelaksana hukum tersebut masih belum terkuak. Lalu siapakah yang mewujudkan semua keinginan kita, apakah lampu ghaib yang bertuah. Namun yang pasti alam mempunyai hukumnya sendiri atas apa yang terjadi didalamnya. Hukum positif atau Sunatullah yang telah berjalan sejak bumi diciptakan menjadi satu hal penting yang perlu kita perhatikan. Bahwa ada sunatullah yang mengatur beredarnya matahari yang dikelilingi planet-planet hingga menetesnya dan kultur jaringan

Bahwa bumi ini adalah fasilitas diri Tuhan dan Ia telah menunjuk Co-Creatornya bernama manusia menandakan bahwa manusia dapat melakukan apapun terhadap fasiltas alam ini merusaknya atau memperindahnya atau merusaknya. Namun inget bahwa apapun yang berjalan diatasnya tidak lepas dari sunatullah nya dan bagian dari sunatullah itu sendiri Law Attraction dan Law Action

Low of Attraction mengajarkan kita untuk melahirkan afirmasi terhadap apa yang menjadi keinginan kita dan alam yang akan menariknya menjadi nyata dalam hidup anda masih dirasa timpang dari sunatullah. Sebab, harus ada yang menggerakkan keinginan itu agar tidak hanya berada pada tataran konsep.

How to Create The Dream Come True

Anda harus bereaksi sebagai Co Creator dari Tuhan, anda adalah pelaksana sekaligus pemohon dari setiap do’a. anda telah memiliki jawaban dari do’a yang anda lakukan lewat usaha yang anda lakukan untuk menjawab do’a.

Low Of Action

1. Go Get Them
Alam dan Sunatullahnya takkan memberikan apapun jika anda tidak berbuat sesuatu mewujudkannya

2. Just Do it
Kita selalu menunda menjemput mimpi kita menjadi nyata, so wahai sobat lakukanlah apa yang anda bisa rintis untuk dapat meretas jalan menuju sejatinya mimpimu. Jangan tunda ! katakanlah pada dirimu kita tunda nanti saja yah, saatnya kita beraksi. Just do it lakukanlah apa yang anda bisa lakukan saat ini dan teringatlah pada pesan Aa Gym tentang 3 M
  • M ulailah dari yang kecil
  • M ulailah dari diri sendiri
  • M ulailah saat ini
3. Hambatan sebuah mimpi menjadi nyata adalah para pemimpi selalu hidup dalam alam fantasinya ia tak mampu kembali ke alam nyata dan berusaha menjemput takdirnya dan itulah yang membedakan antara pemimpi dan visioner seorang pemimpi ia mempunyai angan-angan besar tapi hanya jika. Seorang visioner ia mampu meretas mimpinya dalam usaha-usaha kecil mewujudkannya.

0 komentar:

Posting Komentar



Posting Komentar

Isikan Pendapatmu

 
free search engine website submission top optimization